Menjaga produktivitas selama berada d rumah, ternyata susah-susah gampang. Cara yang paling mudah buat saya adalah dengan makeup. Makeup jadi moodbooster, dan sangat cepat membuat wajah terlihat fresh.
Nah di postingan kali ini saya review lip tint, yang saya pakai dengan sangat masif karena formulanya enak dan pas saya beli harganya juga lagi murah, yaitu Zoya Oh My Tint! Berry Glam, waktu itu saya beli seharga 25 ribu di official store-nya Zoya.
Saya sempat bingung mau beli lip tint apalagi, karena lip tint Korea sudah terlalu mainstream dan saya takut dapat barang palsu. Iya, banyak sekali barang palsu sedangkan semua pedagang yang non official ngaku barangnya asli. Jadi saya sendiri tidak mau ambil risiko kecuali saya benar-benar kenal dengan pemilik tokonya.
Oke yuk langsung saja cek packagingnya. Kemasannya uwu banget, dengan warna cherry dan finishing doff, serta cetakan brand dan informasi produknya juga cukup jelas. Yang pasti, saya suka karena ada kotaknya, jadi kalau mau jual seken lebih mudah. Ehm iya saya kadang-kadang jual makeup seken kalau sudah bosan.
Ini produknya sangat kecil, namun saya suka karena tube-nya kokoh, sayangnya isinya tidak terlihat sehingga nggak ketauan bagian dalamnya. Terus pas dioleskan itu rasa manisnya alami karena terbuat dari daun stevia, jadi yaa aman gitu, tentu saja bukan untuk dimakan ya.
Aplikatornya kecil, tapi standar lip tint ya tentu saja terpakai dengan maksimal.
Ini fotonya saat dipakai.
Yang membuat saya suka lagi, kalau stain warnanya masih bagus, dan meninggalkan warna merah yang natural di bibir sehingga tidak terlihat terlalu tebal dan kelihatan berlipstik. Dan karena kandungannya stevia (pemanis alami) pas kena lidah jadinya manis (tidak pahit). Satu lagi, lip tint ini bisa mengcover bibir dengan sempurna dan nggak meninggalkan lip hole di saya.
Kesimpulannya? Dengan waktu itu beli seharga 25 ribu sangat puas dan kalau diskon akan kembali beli varian lainnya.
Nah di postingan kali ini saya review lip tint, yang saya pakai dengan sangat masif karena formulanya enak dan pas saya beli harganya juga lagi murah, yaitu Zoya Oh My Tint! Berry Glam, waktu itu saya beli seharga 25 ribu di official store-nya Zoya.
Saya sempat bingung mau beli lip tint apalagi, karena lip tint Korea sudah terlalu mainstream dan saya takut dapat barang palsu. Iya, banyak sekali barang palsu sedangkan semua pedagang yang non official ngaku barangnya asli. Jadi saya sendiri tidak mau ambil risiko kecuali saya benar-benar kenal dengan pemilik tokonya.
Oke yuk langsung saja cek packagingnya. Kemasannya uwu banget, dengan warna cherry dan finishing doff, serta cetakan brand dan informasi produknya juga cukup jelas. Yang pasti, saya suka karena ada kotaknya, jadi kalau mau jual seken lebih mudah. Ehm iya saya kadang-kadang jual makeup seken kalau sudah bosan.
Ini produknya sangat kecil, namun saya suka karena tube-nya kokoh, sayangnya isinya tidak terlihat sehingga nggak ketauan bagian dalamnya. Terus pas dioleskan itu rasa manisnya alami karena terbuat dari daun stevia, jadi yaa aman gitu, tentu saja bukan untuk dimakan ya.
Aplikatornya kecil, tapi standar lip tint ya tentu saja terpakai dengan maksimal.
Ini fotonya saat dipakai.
BARE LIPS
1X OLES
OMBRE LIPS
FULL LIPS
Yang membuat saya suka lagi, kalau stain warnanya masih bagus, dan meninggalkan warna merah yang natural di bibir sehingga tidak terlihat terlalu tebal dan kelihatan berlipstik. Dan karena kandungannya stevia (pemanis alami) pas kena lidah jadinya manis (tidak pahit). Satu lagi, lip tint ini bisa mengcover bibir dengan sempurna dan nggak meninggalkan lip hole di saya.
TIDAK ADA LIP HOLE
Kesimpulannya? Dengan waktu itu beli seharga 25 ribu sangat puas dan kalau diskon akan kembali beli varian lainnya.
See you in my next post, please drop comment below so we can know your experience too
Aku baru tau kalo zoya punya lip tint.. Bagus ya warnanya, jadi pengin juga :D
ReplyDeleteiya bagus, malah aku bilang ini melebihi ekpektasi. formulanya enak dan gampang dipakai
Deleteharga nya juga terjangkau, iya nih kalau merk zoya di kotaku ada storenya.
ReplyDeletejadi bingung beli lip tint apaan nih :D